Langsung ke konten utama

Lirik lagu Keong Racun beserta terjemahannya inggris-nya (english translation)

Baca-baca komentar orang-orang bule tentang video Keong Racun-nya Sinta dan Jojo yang sempat jadi TT (Trending Topic) di Twitter selama beberapa hari kemarin, jadi pengen ketawa-ketawa sendiri (tapi ga jadi takut disangka gila).
Ternyata rata-rata mereka ga ngerti apa istimewanya tu video. Menurut saya salah satu yang membuat video-nya menarik ya lagunya (disamping lipsinger-nya tentunya, terutama "Sinta", chow cwiiiit).
Supaya lagunya lebih mudah dimengerti dan karena lagi kurang kerjaan ya saya buatlah terjemahan lagunya ke bahasa inggris dengan bahasa inggris versi saya (maksudnya versi pas-pasan cenderung kurang).
Meskipun belom bener 100%, tapi yah lumayanlah dari pada ga ada.


Keong Racun

Penyanyi asli: Lissa
Pencipta lagu: Abuy (Buy Akur)

:Reff:
Dasar kau keong racun
Baru kenal eh ngajak tidur
Ngomong nggak sopan santun
Kau anggap aku ayam kampung
Kau rayu diriku
Kau goda diriku
Kau colek diriku
Hei ku takut sekali
tanpa basa basi kamu ngajak happy happy
Hei kau tak tahu malu
Tanpa basa basi kamu ngajak happy happy

:*:
Mulut kumat kemot
Matanya melotot
Lihat body denok
Pikiranmu jorok
Mentang-mentang bohay
Aku dianggap jablay
Dasar koboy kucai
Ngajak check-in dan santai
Sorry sorry sorry jack
Jangan remehkan aku
Sorry sorry sorry bang
Ku bukan cewek murahan

#Reff
#*
#Reff


Dan terjemahannya dalam bahasa inggris adalah:


Poisonous Snail

Original singer: Lissa
Song writer: Abuy (Buy Akur)

:Reff:
You! Poisonous snail!
You asking for sex in the first met
Talking with no manners
You think i'm a bitch?!
You flirting me
You teasing me
You dabbing me
Hey! I'm so scared
with no respect you invites for sex
Hey You shameless
with no respect you invites for sex

:*:
His lips is forming weird shape
His eyes is widening
Seeing plumpy body
You having dirty in mind
Just because i have a good shape
You think i'm a hooker
You cheap cowboy
Inviting me for check-in and relax
Sorry jack
Don't underestimate me
Sorry bro
I'm not that cheap

#Reff
#*
#Reff


Catatan:
Ada kata-kata yang saya ga yakin apa artinya atau malah ga yakin bunyinya yang bener tuh apa. Diantaranya:
"Denok"(?) -> semok-> sintal
"Kucai" -> sejenis tanaman untuk sayuran

Kalau ada yang salah tolong kasih tau oke...

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Contoh Pemprograman List, Animasi, dan Suara dengan Visual Basic - VB6

Sebenarnya saya agak malu nge- posting ini, karena low quality (✗_✗) banget. Tapi karena saya melihat ada beberapa teman yang kesulitan dalam mengerjakan tugas pemprograman Visual Basic (VB6) yang seperti ini, maka saya tebel-tebelin muka untuk posting disini sebagai contoh, siapa tahu bisa berguna. Tampilan Program Pemilihan objek dengan menggunakan list Pemilihan objek dengan meng-klik gambar binatang Latar Belakang Pembuatan Aplikasi ini dibuat sebagai pelaksaan dari tugas yang diberikan pada matakuliah Bahasa Pemprograman Visual 1 (Visual Basic 6) yang diajar oleh Bapak H. M. Amrin Lubis, Ir, M.Sc untuk mendemonstrasikan penggunaan List , Animasi dan Suara . Untuk lebih jelasnya, berikut ini adalah pernyataan tugas tersebut: Wajib: Buat sebuah daftar nama-nama hewan dalam list atau combo minimal 10 nama hewan. Ketik di- click salah satu nama hewan tersebut maka tampil gambarnya. Misal: di-klik kelinci tampil nama kelinci dan bahasa inggrisnya. Anjuran

Memasang Android 4.4 KitKat di Samsung Galaxy W (Wonder) GT-I8150

Membuat backup Singkronisasikan handphone (contact, dll) Saya membuat backup SMS dengan SMS To Text, dan riwayat panggilan dengan Call Logs Backup and Restore Download Download Android SDK Tools Windows: http://dl.google.com/android/installer_r22.3-windows.exe Linux: http://dl.google.com/android/android-sdk_r22.3-linux.tgz Android SDK Tools juga terdapat dalam pake Android SDK Windows 32 bit: http://dl.google.com/android/adt/adt-bundle-windows-x86-20131030.zip Linux 32 bit: http://dl.google.com/android/adt/adt-bundle-linux-x86-20131030.zip Download ClockworkMod (CWM) Recovery Versi minimal untuk memasang CM 11 adalah versi 6.0.4.4. Jika menggunakan versi yang dibawah/sebelum itu, akan muncul pesan kesalahan "set_metadata_recursive: some changes failed" pada saat memasang CM nantinya. Download versi versi 6.0.4.5 di http://goo.im/devs/arco/ancora/cwm/recovery-clockwork-6.0.4.5-ancora.zip Download CyanogenMod (CM) 11 http://goo.im/devs/arco/ancor